Share to:

 

Aaron's Party (Come Get It) (lagu)

"Aaron's Party (Come Get It)"
Singel oleh Aaron Carter
dari album Aaron's Party (Come Get It)
Sisi-B"(Have Some) Fun with the Funk"
Dirilis6 Oktober 2000
FormatCD
GenrePop rap
Durasi3:25
LabelJive
PenciptaKierulf/Schwartz/Wienecke

"Aaron's Party (Come Get It)" adalah singel pertama dari album kedua penyanyi Aaron Carter, Aaron's Party (Come Get It).

Video musik

Sebuah video musik diproduksi untuk mempromosikan singel ini

Daftar lagu

Singel AS

  1. "Aaron's Party (Come Get It)" – 3:24
  2. Snippets ("I Want Candy" and "Bounce") – 2:33
  3. "Jump Jump" – 2:36
  4. Aaron Talking – 0:51

Singel Britania Raya [1]

  1. "Aaron's Party (Come Get It)"
  2. "Aaron's Party (Come Get It)" [Instrumental]
  3. "(Have Some) Fun with the Funk"

Tangga lagu

Tangga lagu (2000) Posisi
puncak
U.S. Billboard Hot 100 Singles Sales 4
U.S. Billboard Hot 100 35
UK Singles Chart 51
Australian Singles Chart 73


Kembali kehalaman sebelumnya