Share to:

 

Albert Forster

Albert Forster
Presiden Negara Bagian Kota Bebas Danzig
Masa jabatan
23 Agustus – 1 September 1939
Sebelum
Pengganti
jabatan ditiadakan
Sebelum
Reichsstatthalter dan Gauleiter Danzig-Prusia Barat
Masa jabatan
1935–1945
Ditunjuk olehAdolf Hitler
Sebelum
Pendahulu
jabatan dibentuk
Pengganti
jabatan ditiadakan
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir26 Juli 1902
Fürth, Kerajaan Bavaria, Kekaisaran Jerman
Meninggal28 Februari 1952 (usia 49)
Warsawa, Republik Polandia
Partai politikPartai Pekerja Jerman Sosialis Nasional
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Albert Maria Forster (26 Juli 1902 – 28 Februari 1952) adalah seorang politikus Jerman Nazi. Dibawah kepengurusannya sebagai Gauleiter Danzig-Prusia Barat saat Perang Dunia Kedua, penduduk non-Jerman lokal Polandia dan Yahudi diklasifikasikan sebagai sub-manusia dan dijadikan subyek dari kampanye eksterminasi yang melibatkan pembersihan etnis, pembunuhan massal, dan pemaksaan Jermanisasi. Forster ditangkap, diadili dan digantung untuk kejahatan-kejahatannya setelah Jerman kalah.

Kehidupan

Forster lahir di Fürth, Bavaria, dimana ia masuk Gimnasium Humanistisches dari 1912 sampai 1920. Pada 1923, ia menjadi anggota SA di Fürth dan ikut pengadilan Erich Ludendorff, Adolf Hitler dan delapan orang lainnya, yang diadakan antara 26 Februari dan 1 April 1924 di mahkamah München.

Catatan

Referensi

  • Rees, Laurence The Nazis: A Warning From History, foreword by Sir Ian Kershaw, New York: New Press, 1997 ISBN 1-56584-551-X
  • Levine, Herbert S. "Local Authority and the SS State: The Conflict over Population Policy in Danzig-West Prussia, 1939-1945," Central European History (1969) 2#2 pp. 331–355 in JSTOR
  • McNamara, Paul. Sean Lester, Poland, and the Nazi Takeover of Danzig (Dublin and Portland, OR: Irish Academic Press. 2009) 255pp
  • Gauleiter: The Regional Leaders Of The Nazi Party And Their Deputies, 1925-1945 (Herbert Albrecht-H. Wilhelm Huttmann)-Volume 1 by Michael D. Miller and Andreas Schulz R. James Bender Publishing, 2012.


Kembali kehalaman sebelumnya