Alpha CancriAlpha Cancri(α Cnc / α Cancri) adalah bintang yang memiliki sistem bintang pada rasi Cancer. Bintang ini berada pada jarak 173 tahun cahaya dari Bumi. Komponen utama, α Cancri A, adalah bintang katai putih tipe A (white A-type main sequence dwarf)dengan magnitudo 4.26. Komponen lainnya, α Cancri B, adalah bintang dengan magnitudo tingkat kesebelas dan terpisah 11 arcsecond. EtimologiBintang ini memiliki nama tradisional Acubens (Açubens), berasal dari kata Al Zubanah, berasal dari bahasa Arab الزبانة az-zubānah "japit (sang kepiting)". Nama lainnya adalah Sertan, dari kata السرطان saraţān "sang kepiting". Nama lain dari para astronom terdahulu adalah:
Referensi
|