Amaravati
Amaravati adalah ibu kota de facto dari negara bagian Andhra Pradesh, India.[1] Kota berencana tersebut terletak di tepi selatan Sungai Krishna, distrik Guntur, Kawasan Ibukota Andhra Pradesh.[2][3][4] Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Amaravati (state capital). Wikiwisata memiliki panduan wisata Amaravati.
|