Anarchists (film)
Anarchists adalah film Korea Selatan produksi tahun 2000 bergenre aksi yang disutradarai oleh by Yoo Young-sik berdasarkan skenario karya Park Chan-wook. Film yang diproduseri oleh Lee Joon-ik, ini dibintangi antara lain oleh Jang Dong-gun, Kim Sang-joong, Jung Joon-ho, Lee Beom-soo, Kim In-kwon, dan Ye Ji-won. Anarchists dirilis pada tanggal 29 April 2000 oleh Shanghai Film Studio.[1][2] PemeranReferensi
Panala luar
|