Share to:

 

Apgujeong Midnight Sun

Apgujeong Midnight Sun
Genre
Ditulis olehIm Sung-han
Sutradara
  • Bae Han-chun
  • Choi Joon-bae
Pemeran
Penata musikChoi Wan-hee
Negara asalKorea Selatan
Bahasa asliKorea
Jmlh. episode149
Produksi
Produser eksekutifOh Hyun-chang
ProduserKim Ho-young
Lokasi produksiKorea Selatan
SinematografiPark Sang-ryeol
PenyuntingJo In-young
Durasi35 menit
Rumah produksiMBC
Rilis asli
JaringanMunhwa Broadcasting Corporation
Format gambar1080i
Format audioDolby Digital 2.0
Rilis6 Oktober 2014 (2014-10-06) –
15 Mei 2015 (2015-5-15)

Apgujeong Midnight Sun (Hangul압구정 백야; RRApgujeong Baegya) adalah serial televisi Korea Selatan tahun 2014 yang dibintangi oleh Park Ha-na, Kang Eun-tak, Baek Ok-dam dan Song Won-geun. Drama harian ini disiarkan oleh MBC dari 6 Oktober 2014 hingga 15 Mei 2015 dari hari Senin hingga Jumat pada pukul 20:55 untuk 149 episode.[1][2]

Alur

Kehidupan empat orang (dan keluarga mereka) berpotongan saat mereka bekerja di sebuah stasiun TV kabel, di mana mereka belajar bahwa pertemuan yang menentukan bisa menentukan apakah seorang pria dan seorang wanita akan menjadi sepasang kekasih atau musuh.

Pemeran

  • Park Ha-na sebagai Baek Ya/Baek Sun-jong
  • Kang Eun-tak sebagai Jang Hwa-eom
  • Baek Ok-dam sebagai Yook Sun-ji
  • Song Won-geun sebagai Jang Moo-eom
  • Im Chae-moo sebagai Jang Choo-jang
  • Park Hye-sook sebagai Moon Jung-ae
  • Jung Hye-sun sebagai Ok Dan-shil
  • Shim Hyung-tak sebagai Baek Young-joon
  • Geum Dan-bi sebagai Kim Hyo-kyung
  • Lee Joo-hyun sebagai Yook Sun-joong
  • Kim Young-ran sebagai Oh Dal-ran
  • Kim Min-soo sebagai Jo Na-dan
  • Hwang Jung-seo sebagai Jo Ji-ah
  • Han Jin-hee sebagai Jo Jang-hoon
  • Lee Bo-hee sebagai Seo Eun-ha
  • Oh Ki-chan sebagai Ban Seok
  • Lee Ga-ryeong sebagai Susanna Ahn

Referensi

  1. ^ Bae, Sun-young (9 October 2014). 논란의 임성한 호 '압구정 백야', 시청률은 연일 하락. TenAsia (dalam bahasa Korean). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-23. Diakses tanggal 6 March 2015. 
  2. ^ Song, Su-bin (10 October 2014). '압구정 백야' 인물관계도 공개, 임성한 작가 독특 작명센스. TenAsia (dalam bahasa Korean). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-23. Diakses tanggal 6 March 2015. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya