At Risk (film 2010)
At Risk adalah sebuah film televisi Amerika Serikat tahun 2010. Film televisi ini disutradarai oleh Tom McLoughlin dan dibintangi oleh Andie MacDowell dan Daniel Sunjata. Film televisi ini didasarkan pada buku dengan judul yang sama karya Patricia Cornwell, yang memiliki peran kecil sebagai pelayan dalam FTV ini. FTV ini dilanjutkan dengan sekuel The Front (2010), yang juga disutradarai oleh Tom McLoughlin. Pranala luar
|