Share to:

 

Bad Boys II

Bad Boys II
SutradaraMichael Bay
ProduserJerry Bruckheimer
Ditulis olehRon Shelton
Jerry Stahl
CeritaMarianne Wibberley
Cormac Wibberley

Ron Shelton
PemeranMartin Lawrence
Will Smith
Jordi Mollà
Gabrielle Union
Peter Stormare
Theresa Randle
Joe Pantoliano
Ivelin Giro
Dee Bradley Baker
Penata musikTrevor Rabin
Harry Gregson-Williams
SinematograferAmir Mokri
PenyuntingMark Goldblatt
Thomas A. Muldoon
Roger Barton
Perusahaan
produksi
DistributorColumbia Pictures
Tanggal rilis
18 Juli 2003 (2003-07-18)
Durasi148 menit
Negara Amerika Serikat
BahasaInggris
AnggaranAS$130.000.000
Pendapatan
kotor
AS$273.339.556 (sedunia)

Bad Boys II adalah sebuah film laga Amerika Serikat yang dirilis pada tahun 2003, dan merupakan sekuel dari film tahun 1995, Bad Boys. Film yang disutradarai oleh Michael Bay ini pemainnya antara lain adalah Martin Lawrence, Will Smith, Jordi Mollà, Gabrielle Union, Peter Stormare, dan Theresa Randle. Film ini bercerita tentang dua detektif polisi yang menyelidiki aliran ekstasi ke Miami.

Pemeran

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya