Share to:

 

Bantuan Pembangunan Resmi

Bantuan Pembangunan Resmi (bahasa Inggris: ODA - Official Development Assistance) adalah statistik yang disusun oleh Komite Bantuan Pembangunan dari Organisasi untuk Kerjasama dan Pengembangan Ekonomi (OECD), untuk mengukur bantuan. Komite pertama kali menyusunnya pada tahun 1969. Statistik ini banyak digunakan oleh para akademisi dan jurnalis sebagai indikator yang mudah untuk mengukur aliran bantuan internasional. Selain itu, statistik tersebut juga mencakup beberapa jenis pinjaman.


Kembali kehalaman sebelumnya