* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 1 Januari 2023 ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 10 Agustus 2020
Blaise Matuidi (lahir 9 April 1987) adalah seorang mantan pemain sepak bola berkewarganegaraan Prancis yang bermain pada posisi gelandang.[2] Klub terakhir yang ia bela adalah Inter Miami.
Referensi
^"Blaise MATUIDI". Saint-Étienne (dalam bahasa French). Diakses tanggal 19 February 2011.Pemeliharaan CS1: Bahasa yang tidak diketahui (link)