Share to:

 

Britania Raya dalam Kontes Lagu Eurovision 1987

Kontes Lagu Eurovision 1987
NegaraUnited Kingdom
Seleksi Nasional
Proses seleksiA Song For Europe
Tanggal seleksi10 April 1987
Artis PemenangRikki
Lagu PemenangOnly the Light
Penampilan utama
Hasil finalke-13, 47 poin

A Song for Europe 1987 diadakan pada 10 April, langsung dari Studio 1, BBC Television Centre, London. Kontes tersebut dipandu oleh Terry Wogan.[1] Acara tersebut juga disiarkan di BBC Radio 2

Referensi

  1. ^ "Song for Europe 1987". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-08-10. Diakses tanggal 2019-02-01. 
Kembali kehalaman sebelumnya