Celurut ekor pendek Burma
Celurut ekor pendek Burma (Blarinella wardi) adalah salah satu dari tiga spesies celurut dalam genus Blarinella. Spesies tersebut masuk keluarga Soricidae dan ditemukan di Tiongkok dan Myanmar. Habitat alaminya adalah hutan kering subtropis atau tropis. Sumber
|