Charles Henry Ferguson (lahir 24 Maret 1955)[1] adalah pendiri dan presiden Representational Pictures, Inc., dan sutradara dan produser dari No End in Sight: The American Occupation of Iraq (2007) dan Inside Job (2010),[2] yang memenangkan Academy Award untuk Dokumenter Terbaik.[3] Ferguson juga merupakan wirausahawan perangkat lunak, penulis dan otoritas dalam kebijakan teknologi.
Karya dan publikasi
Filmografi
Referensi
Pranala luar
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Lain-lain | |
---|