Share to:

 

Chicago Film Critics Association Awards 2010

CFCA Awards ke-23

20 Desember 2010



Film Terbaik:
The Social Network

Chicago Film Critics Association Awards ke-23, yang menghargai karya terbaik dalam perfilman pada tahun 2010, diumumkan pada 20 Desember 2010.[1][2][3]

Pemenang dan nominee

David Fincher, pemenang penghargaan Sutradara Terbaik
Colin Firth, pemenang penghargaan Aktor Terbaik
Natalie Portman, pemenang penghargaan Aktris Terbaik
Christian Bale, pemenang penghargaan Aktor Pendukung Terbaik
Hailee Steinfeld, pemenang penghargaan Aktris Pendukung Terbaik

Aktor Terbaik

Colin FirthThe King's Speech

Aktris Terbaik

Natalie PortmanBlack Swan

Film Animasi Terbaik

Toy Story 3

Sinematografi Terbaik

InceptionWally Pfister

Sutradara Terbaik

David FincherThe Social Network

Film Dokumenter Terbaik

Exit Through the Gift Shop

Film Terbaik

The Social Network

Film Berbahasa Asing Terbaik

A Prophet, Prancis

Musik Asli Terbaik

Black SwanClint Mansell

Skenario Terbaik – Adaptasi

The Social NetworkAaron Sorkin

Skenario Terbaik – Asli

InceptionChristopher Nolan

Aktor Pendukung Terbaik

Christian BaleThe Fighter

Aktris Pendukung Terbaik

Hailee SteinfeldTrue Grit

Pembuat Film Paling Menjanjikan

Derek CianfranceBlue Valentine

Pementas Paling Menjanjikan

Jennifer LawrenceWinter's Bone

Referensi

  1. ^ "Chicago Film Critics interface with Social Network, Inception, Black Swan". AwardsDaily. 
  2. ^ Ng, Philiana (December 22, 2010). "Chicago Film Critics Friend 'The Social Network'". The Hollywood Reporter. 
  3. ^ "Chicago Film Critics hail 'Social Network'". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-07-15. Diakses tanggal 12 July 2013. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya