Share to:

 

Christian Lous Lange

Untuk orang lain dengan nama yang sama silakan lihat Christian Lange
Christian Lous Lange.

Christian Lous Lange (17 September 186911 Desember 1938) lahir di Stavanger, Norwegia, dan menerima gelar MA dari Universitas Oslo pada tahun 1893. Pada tahun 1909, ia diangkat sebagai SekJen Uni Antar-Parlemen, kedudukan yang dipegangnya hingga 1933.

Seorang juru damai terkenal, Lange menerima Hadiah Nobel Perdamaian dengan Hjalmar Branting pada tahun 1921.

Pranala luar


Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia

Kembali kehalaman sebelumnya