Share to:

 

Crash (lagu)

"Crash"
Singel oleh B.A.P
dari album Crash (EP)
Dirilis30 Agustus 2012 (2012-08-30)
FormatDigital download
Direkam2012
GenrePop rock
Durasi2:55
LabelTS Entertainment
ProduserDuble Sidekick

"Crash" adalah lagu oleh boyband Korea Selatan, B.A.P di bawah label TS Entertainment. Ini dirilis secara digital pada 30 Agustus 2012, satu hari setelah perilisan repackage dari album mini ketiga mereka, No Mercy. Lagu adalah judul track dan singel dari repackage yang juga berjudul Crash.

Production

Lagu bekerjasama dengan Duble Sidekick dan mengekspresikan rasa jatuh cinta. Track memiliki British rock yang dipadukan dengan suara gitar.[1] Duble Sidekickjuga dikenal bekerjasama dengan SISTAR, B1A4, MBLAQ dan artis lainnya.[2]

Promosi

Video musik dirilis pada 30 Agustus lewat saluran resmi label grup, TS Entertainment di YouTube, bersamaan dengan perilisan digital EP. Video musik berisi making film dari "No Mercy", dan syuting foto jaket untuk No Mercy dan versi re-package, "Crash".

Daftar Track

Korean Single:

No.JudulDurasi
1."Crash"2:55
Durasi total:2:55

Kredit dan Personel

Chart Penampilan

Chart Posisi
puncak
Korea Selatan (Gaon Singles Chart)[3]
17
Korea Selatan (Chart Singles Streamings Gaon)[3] 54
Korea Selatan (Chart Download Singles Gaon)[3] 11
Billboard K-pop Hot 100 12

Referensi

  1. ^ "Details on B.A.P's upcoming repackaged album revealed". allkpop.com. allkpop. August 23, 2012. Diakses tanggal August 31, 2012. 
  2. ^ "B.A.P releases repackaged album 'Crash' + MV". allkpop.com. allkpop. August 30, 2012. Diakses tanggal August 31, 2012. 
  3. ^ a b c "Gaon Chart - Search - B.A.P". Korea Music Content Industry Association. Diakses tanggal July 26, 2012. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya