Emil Paul Tscherrig
Emil Paul Tscherrig (lahir 3 Februari 1947) adalah seorang prelatus Swiss dari Gereja Katolik yang menghabiskan karirnya di dinas diplomatik Takhta Suci. Ia menjadi uskup agung pada tahun 1996 dan sejak itu menjabat sebagai Nunsius Apostolik di beberapa negara, terakhir di Italia dan San Marino. Paus Fransiskus mengangkatnya menjadi kardinal pada tanggal 30 September 2023.[1][2] Lihat jugaReferensi
|