Epafroditus (liberatus Kaisar Agustus)Epafroditus adalah sebuah liberatus dari Oktavianus, kemudian Kaisar Augustus. Setelah Oktavianus berhasil menangkap Ratu Mesir Kleopatra VII di Mausoleumnya di Aleksandria, ia dijaga ketat oleh Epafroditus dan beberapa penjaga lain di bawah komandonya, mula-mula di Mausoleumnya, kemudian di istana (awal Agustus 30 SM).[1] Catatan
Referensi
|