Fyodor Chalov
Fyodor Nikolayevich Chalov (bahasa Rusia: Фёдор Николаевич Чалов;lahir 10 April 1998 ) adalah pemain sepak bola profesional Rusia yang bermain sebagai striker untuk PFC CSKA Moscow. Karier InternasionalChalov mencetak tiga gol untuk tim nasional sepak bola U-17 Rusia di Piala Dunia U-17 FIFA 2015. Pada 11 Mei 2018, ia dimasukkan dalam skuad Piala Dunia FIFA 2018 yang diperpanjang, yang merupakan kali pertama ia dipanggil ke tim nasional senior.[1] Dia tidak termasuk dalam skuad Piala Dunia final.[2] Dia melakukan debut untuk tim pada 21 Maret 2019 dalam kualifikasi UEFA Euro 2020 melawan Belgia. Referensi
Pranala luar
|