Share to:

 

GameSave Manager


GameSave Manager
Berkas:Interface GameSave Manager.jpg
Tampilan GameSave Manager versi 2.2 pada Windows 7
GenreUtility
LisensiFreeware
Sunting di Wikidata Sunting di Wikidata • Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini


GameSave Manager adalah sebuah perangkat lunak yang dapat digunakan untuk melakukan back-up, restore dan mentransfer data GameSave dari permainan digital yang telah disimpan. Dengan cara ini para pengguna tidak perlu lagi melacak secara manual melalui direktori yang berbeda untuk menemukan arsip data permainan yang tertunda atau telah selesai dan disimpan pada waktu yang lalu.

Aplikasi ini memiliki 4 pilihan menu utama, yaitu:

  • File
  • Edit
  • Task Options
  • Help

Selain itu program ini juga dilengkapi dengan berbagai menu pada bagian kiri halaman, yaitu:

  • Home
    • Backup Gamesave(s)
    • Restore Gamesave(s)
    • Steam Spreader
  • Useful
    • Custom Gamesave Entries
    • Program Settings
    • Technical Information

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya