Share to:

 

Givro Corporation

Givro Corporation
株式会社 ギブロ
Dibubarkan
IndustriPerangkat lunak dan pemprograman
Didirikan1989
Ditutup1998
Kantor pusatTokyo, Jepang
ProdukE.V.O.: Search for Eden
Wonder Project J
Wonder Project J2

Givro Corporation (株式会社 ギブロ, Kabushiki-kaisha Giburo) adalah sebuah perusahaan pengembang permainan video asal Jepang yang didirikan pada 1989 di Tokyo, Jepang oleh Takashi Yoneda, yang sebelumnya dikaryawani oleh Technos Japan dan Enix. Perusahaan tersebut aslinya didirikan dengan nama Almanic Corporation (株式会社 アルマニック, Kabushiki-kaisha Arumaniku), yang beroperasi selama beberapa tahun sebelum mengganti namanya pada 1995.[1] Givro memproduksi permainan untuk konsol-konsol rumah seperti Super NES, Genesis, 32X, Nintendo 64 dan Sega Saturn.[2][3] Givro merilis permainan terakhir mereka pada akhir 1997 dan dibubarkan pada akhir tahun berikutnya.[4]

Referensi

  1. ^ "SIT Developer Table" (dalam bahasa Japanese). Review-Site.net. 2003. Diakses tanggal 2009-02-01. [pranala nonaktif permanen]
  2. ^ "Company Profile: Almanic". GameSpot. 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-08-22. Diakses tanggal 2009-02-01. 
  3. ^ "Company Profile: Givro". GameSpot. 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-11-03. Diakses tanggal 2009-02-01. 
  4. ^ Yoneda, Takashi (2003). "Hirano Bucho-Do: Cyber Games Profile" (dalam bahasa Japanese). Takashi Yoneda Official Website. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2003-03-26. Diakses tanggal 2009-02-01. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya