Great Eastern General Insurance Indonesia adalah perusahaan asuransi umum yang berdiri sejak tahun 1994 dan berkantor pusat di Jakarta.
Perusahaan pernah bernama Asuransi QBE Pool Indonesia, perusahaan patungan antara QBE Insurance Australia dan Pool Advista Indonesia (d/h Pool Asuransi Indonesia).
Pada tahun 2016, Pool Advista menjual saham perusahaan dan setelahnya perusahaan berubah nama menjadi QBE General Insurance Indonesia [1] hingga tahun 2019.
Pada tahun 2018, QBE Insurance memutuskan menjual saham perusahaan ke Great Eastern Holdings dan Suryasono Sentosa [2] dan kemudian berubah nama pada 2019.
Manajemen
- Komisaris Utama : Khor Hock Seng
- Komisaris : Jimmy Tong
- Komisaris Independen : Ludovicus Sensi Wondabio
- Komisaris Independen : Iswahyudi Aswar Karim
- Direktur Utama : Azis Adam Sattar
- Direktur : Linggawati Tok
- Direktur : Andy Soen
- Direktur : Lee Pooi Hor
Produk
- Home Basic Package (Asuransi Rumah)
- Home Plus Package (Asuransi Rumah)
- Personal Accident Supreme (Asuransi Kecelakaan Diri)
- Personal Motor (Asuransi Kendaraan Bermotor)
- TravelSmart Premier (Asuransi Perjalanan)
- Business Package (Paket Asuransi)
- Commercial Motor (Asuransi Kendaraan Bermotor)
- Commercial Property (Asuransi Properti)
- Construction and Engineering (Asuransi Rekayasa)
- Employers’ Liability (Tanggung Gugat Karyawan)
- General Accident (Kecelakaan)
- General Liability (Tanggung Gugat)
- Group Personal Accident (Kecelakaan Diri)
- Marine (Asuransi Perkapalan)
- Professional Liability (Tanggung Gugat Profesional)
- Workmen's Compensation (Santunan Pekerja)
Pranala luar
Referensi
|
---|
Asuransi jiwa | |
---|
Asuransi umum | |
---|
Reasuransi | |
---|
Broker asuransi dan reasuransi | |
---|
Asuransi wajib | |
---|
Asuransi sosial | |
---|