Share to:

 

Hector Turnbull

Hector Turnbull
Hector Turnbull meninjau naskah untuk A Private Scandal (1921) dengan May McAvoy dan sutradara Chester Franklin
Lahir(1884-09-11)11 September 1884[1]
Arlington, New Jersey, Amerika Serikat
Meninggal8 April 1934(1934-04-08) (umur 49)
New Hope, Pennsylvania, Amerika Serikat
PekerjaanPenulis naskah
Tahun aktif1915–1937
IMDB: nm0877318 Allocine: 196768 Allmovie: p114716 Modifica els identificadors a Wikidata

Hector Turnbull (11 September 1884 – 8 April 1934) adalah seorang penulis naskah dan produser film Amerika Serikat. Ia menulis untuk 25 film antara 1915 dan 1937. Ia lahir di Arlington, New Jersey dan meninggal di New Hope, Pennsylvania akibat serangan jantung.

Filmografi pilihan

Referensi

  1. ^ "Hector Turnbull". BFI. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 25, 2012. Diakses tanggal November 27, 2012. 

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya