Share to:

 

Hiiraan

Peta Somalia menunjukkan letak daerah Hiiraan
Peta Somalia menunjukkan letak daerah Hiiraan

Hiiraan adalah sebuah daerah (gobolka) di Somalia bagian tengah. Ibu kotanya ialah Beledweyne. Hiiraan berbatasan dengan Ethiopia dan daerah-daerah Somalia lainnya seperti Galguduud, Shabeellaha Dhexe, Shabeellaha Hoose, Bay dan Bakool

Kembali kehalaman sebelumnya