Share to:

 

Ichirō Kōno

Ichirō Kōno
河野 一郎
Ichirō Kōno pada 1961
Menteri Negara (dengan tanggung jawab untuk Olimpiade Musim Panas 1964
Masa jabatan
18 Juli 1964 – 8 Juli 1965
Perdana MenteriHayato Ikeda
Eisaku Satō
Sebelum
Pendahulu
Jabatan dibentuk
Pengganti
Jabatan ditiadakan
Sebelum
Menteri Pembangunan
Masa jabatan
18 Juli 1962 – 18 Juli 1964
Perdana MenteriHayato Ikeda
Menteri Pertanian dan Kehutanan
Masa jabatan
18 Juli 1961 – 18 Juli 1962
Perdana MenteriHayato Ikeda
Direktur Jenderal Badan Perencanaan Ekonomi
Masa jabatan
10 Juli 1957 – 12 Juni 1958
Perdana MenteriNobusuke Kishi
Sebelum
Pendahulu
Kōichi Uda
Pengganti
Takeo Miki
Sebelum
Direktur Jenderal Badan Manajemen Administratif
Masa jabatan
22 November 1955 – 23 Desember 1956
Perdana MenteriIchirō Hatoyama
Menteri Pertanian dan Kehutanan
Masa jabatan
10 Desember 1954 – 23 Desember 1956
Perdana MenteriIchirō Hatoyama
Sebelum
Pendahulu
Shigeru Hori
Pengganti
Ichitarō Ide
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir(1898-06-02)2 Juni 1898
Distrik Ashigarashimo, Kanagawa, Jepang
Meninggal8 Juli 1965(1965-07-08) (umur 67)
AlmamaterUniversitas Waseda
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Ichirō Kōno (河野 一郎, Kōno Ichirō, 2 Juni 1898 – 8 Juli 1965) adalah seorang politikus Jepang pasca-perang dan anggota Parlemen Jepang. Pada 1950an dan 1960an, ia menjadi kepala "Faksi Konō" dalam pemerintahan Partai Liberal Demokrat Jepang. Konō bercita-cita menjadi perdana menteri, tetapi meskipun ia memegang sejumlah besar jabatan partai dan kabinet menonjol, yang merefleksikan kekuatan dan pengaruhnya, ia tak dapat meraih jabatan perdana menteri sebelum kematiannya pada 1965.[1]

Referensi

  1. ^ Hoover, William D. (2018). Historical Dictionary of Postwar Japan. Lanham, MD: Rowman and Littlefield. hlm. 195. 
Kembali kehalaman sebelumnya