Ikan sebelahIkan sebelah adalah sebuah kelompok spesies ikan datar. Mereka adalah ikan demersal, ditemukan di dasar samudra di seluruh dunia. Beberapa spesies juga memasuki estuari. ReferensiPranala luarLihat entri flounder di kamus bebas Wiktionary. |