Imademo
Templat:Contains Japanese text Imademo atau Still (今でも ) adalah album studio berdurasi penuh kedua berbahasa Jepang Kim Hyun-joong yang dirilis pada tanggal 11 Februari 2015 di bawah Universal Music Japan dan Delicious Deli. Album ini kebanyakan berisi dari versi bahasa Jepang dari lagu-lagu berbahasa Korea tetapi juga termasuk empat lagu baru dengan total dua belas lagu. Latar belakang dan pengembanganKim Hyun-joong menerima berbagai macam penghargaan di Jepang dengan singel sebelumnya yang di negara ini. Pada tahun 2012, kedua singel miliknya "Kiss Kiss / Lucky Guy" dan "Heat" berada diantaraTop 100 Singel Oricon tahun ini.[1] Semenjak saat itu, singel miliknya mencapai peringkat Emas untuk penjualan lebih dari 100.000 rekaman.[2] Pada bulan Juni 2014, singel terbarunya yang dirilis yaitu "Hot Sun" menandai kedua kalinya Kim mencapai posisi puncak di tangga lagu mingguan dan, kemudian, pertama kalinya bagi artis laki-laki luar negeri yang menduduki peringkat pertama dua kali.[3] Setelah perilisan dan promosi singel keempat Bahasa Jepang "Hot Sun" di Jepang, Kim Hyun-joong pulang kembali ke Korea Selatan untuk merilis album mininya yaitu Timing pada bulan Juli. Ia mempromosikan album ini di dalam dan luar negaranya dilanjutkan dengan 2014 Kim Hyun Joong World Tour dan menghadiri beberapa kegiatan lainnya. Pada bulan Desember 2014, album ini diumumkan sebagai album berbahasa Jepang keduanya begitu pula dengan jadwal konsernya.[4] Tickets were released starting on the last week of January 2015.[5] Kebanyakan lagu-lagu dalam album ini, dua belas secara khusus, termasuk versi Bahasa Jepang dari bekas lagu-lagu yang direkam untuk album mininya yaitu Timing dan Round 3 di Korea Selatan. Singel berbahasa Jepang "Tonight" dan "Hot Sun" miliknya, yang dirilis pada tahun 2013 dan 2014 masing-masing, juga ditambahkan dalam album ini.[6][7] Daftar lagu
Referensi
Pranala luar |