Janji Jaya
Janji Jaya merupakan sebuah sinetron yang ditayangkan di Indosiar dari Senin, 13 November 2006 hingga Senin, 9 April 2007 setiap hari pukul 18:00 - 19:00 WIB. Pemain utama di sinetron ini ialah Yunita David, Fanny Fabriana, Tommy Kurniawan dan masih banyak lagi. Jumlah episodenya adalah 54. Sinetron ini diproduksi oleh Multivision Plus. Info
Pemeran
Pranala luar
|