JarikJarik merupakan sebuah sebutan dalam bahasa Jawa untuk sebuah kain yang mempunyai motif batik dengan berbagai corak.[1] Jarik sendiri biasa digunakan oleh sesepuh orang Jawa untuk keseharian. Jarik mempunyai beberapa fungsi, seperti:
Sekarang jarik sudah berubah fungsinya tidak lagi sebagai kain yang menutupi kaki saja, melainkan sudah dapat menjadi bahan untuk koleksi Catatan kaki
|