Junglee (film 2019)
Junglee (bahasa Inggris: Wild) adalah film India tahun 2019 berbahasa Hindi yang disutradarai oleh Chuck Russell dalam debut penyutradaraannya dalam sinema Hindi dan diproduksi oleh Junglee Pictures.[5] Film ini dibintangi oleh Vidyut Jammwal, Pooja Sawant, Asha Bhat dan Atul Kulkarni. Referensi
Pranala luar
|