Share to:

 

Kang Min-hyuk (pemain sepak bola)

Kang Min-Hyuk
Informasi pribadi
Nama lengkap Kang Min-Hyuk
Tanggal lahir 10 Juli 1982 (umur 42)
Tempat lahir Jeju, Korea Selatan
Tinggi 1,84 m (6 ft 12 in)
Posisi bermain Defender
Informasi klub
Klub saat ini Gyeongnam FC
Nomor 16
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2005 Seongnam Ilhwa 0 (0)
2005–2006 Gyeongnam FC 25 (0)
2007–2011 Jeju United 58 (1)
2008–2009Gwangju Sangmu (army) 39 (0)
2012– Gyeongnam FC 68 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 20 Desember 2015
Kang Min-hyuk
Hangul
강민혁
Hanja
康珉赫
Alih AksaraGang Min-hyeok
McCune–ReischauerKang Min-hyŏk

Kang Min-Hyuk (Hangul강민혁; lahir 10 Juli 1982) adalah pemain sepak bola asal Korea Selatan yang pada saat ini bermain untuk tim Gyeongnam FC di K-League.{{ Tim sepak bola sebelumnya adalah Seongnam Ilhwa, Gyeongnam FC, Gwangju Sangmu dan Jeju United.

Pada tanggal 25 Oktober 2009, Kang Min-Hyuk memulai karier profesionalnya dengan total 100 penampilan dalam pertandingan seri 0-0 melawan Chunnam Dragons.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya