Share to:

 

Katedral Little Rock

Katedral Little Rock
Katedral Santo Andreas
Cathedral of St. Andrew
Katedral Little Rock
PetaKoordinat: 34°44′33.0″N 92°16′19.9″W / 34.742500°N 92.272194°W / 34.742500; -92.272194
Lokasi617 Louisiana St.
Little Rock, Arkansas
NegaraAmerika Serikat
DenominasiGereja Katolik Roma
Sejarah
DedikasiAndreas
Arsitektur
StatusKatedral
Status fungsionalAktif
Spesifikasi
Jumlah puncak menara1
Administrasi
KeuskupanKeuskupan Little Rock

Katedral Little Rock yang bernama resmi Katedral Santo Andreas adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di Little Rock, Arkansas, Amerika Serikat. Katedral ini merupakan gereja bersejarah dan tempat ibadah tertua di kota tersebut. Ini adalah kedudukan Keuskupan Little Rock. Properti ini berlokasi di sudut South Louisiana Street dan West 7th Street di pusat kota Little Rock.[1]

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "History of the Cathedral". Cathedral of St. Andrew. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-02-19. Diakses tanggal 2014-03-08. 
Kembali kehalaman sebelumnya