Kebun penjara adalah sebuah fasilitas besar dimana para tahanan diperkenankan untuk berkebun. Kebun penjara biasanya berupa tempat udara terbuka dimana para tahanan dapat bertani, menebang, menggali dan menambang.[1]
David M. Oshinsky, "Worse Than Slavery: Parchman Farm and the Ordeal of Jim Crow Justice," On the origins of the penal farm in Mississippi and the preceding convict lease system.