Kegubernuran Tulkarm
Kegubernuran Tulkarm (bahasa Arab: محافظة طولكرم, translit. Muḥāfaẓat Ṭūlkarm) adalah sebuah distrik administratif dan salah satu dari 16 Kegubernuran Palestina, yang terletak di barat laut Tepi Barat. Luas wilayah kegubernuran adalah 268 kilometer persegi.[2] Menurut Biro Pusat Statistik Palestina, provinsi ini memiliki populasi 172.800 jiwa.[3] Muhafaza atau ibu kota kabupaten adalah kota Tulkarm. Pembagian administratifKegubernuran Tulkarm memiliki 51 daerah dan dua kamp pengungsi (Kamp Tulkarm dan Kamp Nur Shams). Kota-kota yang disebutkan di bawah ini memiliki populasi lebih dari 1.000 jiwa. MunisipalitasDesa
Referensi
|