Share to:

 

Kelahiran anumerta

Kelahiran anumerta adalah sebuah kelahiran dari seorang anak setelah kematian salah satu orangtuanya.[1] Seseorang yang lahir dalam keadaan tersebut disebut anak anumerta atau orang yang lahir secara anumerta. Kebanyakan kelahiran anumerta melibatkan kelahiran anak setelah kematian ayahnya, tetapi istilah ini juga ditujukan kepada bayi-bayi yang lahir setelah kematian ibunya, biasanya saat sesi sesar.[2]

Referensi

  1. ^ THE ETHICAL AND LEGAL QUAGMIRES OF POSTMORTEM REPRODUCTION Diarsipkan 2007-10-09 di Wayback Machine., by Christie Brough, 21st National Conference on Undergraduate Research, Dominican University of California, April 2007
  2. ^ Christine Quigley, The Corpse: A History, McFarland, 1996, ISBN 0-7864-0170-2, pages 180 to 181.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya