Keuskupan Agung Lusaka
Keuskupan Agung Katolik Roma Lusaka (Archidioecesis Lusakensis) adalah sebuah keuskupan agung Metropolitan Ritus Latin di Zambia, dimana keuskupan agung tersebut juga diangkat sebagai tahta primatial nasionalnya. Tahta episkopal katedralnya adalah Katedral Kanak-Kanak Yesus, di ibu kota nasional Lusaka. Provinsi gerejawiKeuskupan agung Metropolitan tersebut memiliki tahta-tahta suffragan berikut ini:
Sumber dan pranala luar15°24′50″S 28°18′54″E / 15.41389°S 28.31500°E
|