Share to:

 

Keuskupan Kaolack

Keuskupan Kaolack

Dioecesis Kaolackensis
Peta Keuskupan Kaolack
Lokasi
Negara Senegal
MetropolitDakar
Statistik
Luas21.299 km2 (8.224 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2004)
1.741.000
14,450 (0.8%)
Informasi
RitusRitus Latin
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
UskupSede vacante[1]

Keuskupan Kaolack (bahasa Latin: Kaolacken(sis)) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Kaolack, provinsi gerejawi Dakar, Senegal.

Riwayat

  • 21 Februari 1957: Didirikan sebagai Prefektur Appostolik Kaolack dari Keuskupan Agung Metropolitan Dakar dan Keuskupan Ziguinchor
  • 6 Juli 1965: Dipromosikan sebagai Keuskupan Kaolack

Referensi

Sumber

14°08′18″N 16°04′27″W / 14.1384°N 16.0743°W / 14.1384; -16.0743

Kembali kehalaman sebelumnya