Keuskupan Rotterdam adalah sebuah keuskupan Latin Gereja Katolik di provinsi Holland Selatan, Belanda. Keuskupan tersebut adalah sebuah suffragan di provinsi gerejawi Metropolitan Keuskupan Agung Utrecht. Sejak 2011, keuskupan tersebut dipimpin oleh Hans van den Hende.
Referensi
Pranala luar
|
---|
Provinsi Gerejawi Utrecht | | |
---|
Ordinariat Militer | |
---|
Gereja Katolik Ukraina | |
---|
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|