Kiki Syarah
Raden Rizky Syarah Fauziah Noor atau yang lebih dikenal dengan nama Kiki Syarah (lahir 25 Januari 1993) merupakan seorang penyanyi dangdut yang berdua bersama rekannya dalam grup dangdut Duo Biduan dan artis berkebangsaan Indonesia berdarah Sunda. KarierKiki memulai kariernya sebagai penyanyi dangdut keliling saat masih duduk di bangku SMA, setelah lulus Ia mulai dikenal sebagai penyanyi dangdut tersohor dari garut. Kemudian hijrah ke jakarta untuk menjadi artis pada tahun 2012 Album (bersama Duo Biduan)
== Lagu solo karier
== Album ( bersama duo sabun colek )
Pranala luar
|