Share to:

 

Kiryat Sanz, Yerusalem

Kiryat Sanz (bahasa Ibrani: קריית צאנז‎) adalah sebuah Haredi Yahudi sekaligus lingkungan di Yerusalem, Israel. Lingkungan ini merupakan bagian dari wilayah barat daya Yerusalem.

Lingkungan ini didirikan tahun 1965 oleh imigran Yahudi asal Sanz di Galicia,[1] sebuah pusat yang cukup besar bagi para pengikutnya.

Lingkungan ini berbatasan langsung dengan lingkungan Kiryat Belz dan Ezrat Torah.

Rabbi terkenal

Landmark

Referensi

  1. ^ "Kiryat Sanz". Eiferman Realty. Diakses tanggal 3 January 2011. [pranala nonaktif permanen]
  2. ^ "Harav Berel Weiss Shlita Of Kiryat Sanz Yerushalayim, Visits Lakewood". thelakewoodscoop.com. 8 November 2009. Diakses tanggal 6 January 2011. 
  3. ^ Schmidt, Shira Leibowitz. "The Rebbe's Daughters". Ami Living, September 15, 2013, pp. 59–65.
  4. ^ Weisman, Shalvi. "Cultivated with Emunah: A conversation with the founder of Yad Eliezer". Binah, January 14, 2013, pp. 30–34, 45.

31°47′53″N 35°12′40″E / 31.797983°N 35.211031°E / 31.797983; 35.211031

Kembali kehalaman sebelumnya