Share to:

 

Kyushu Q1W

Q1W Tokai
Kyushu Q1W1
Jenis Pesawat pembom ringan anti-kapal selam
Pembuat Kyūshū Aircraft Company
Penerbangan perdana September 1943
Diperkenalkan Januari 1945
Dipensiunkan Agustus 1945
Pengguna utama Angkatan Laut Kekaisaran Jepang
Jumlah 153

Kyushu Q1W Tōkai (東海 "Laut Timur") adalah pesawat patroli pembom anti-kapal selam berbasis darat yang dikembangkan untuk Angkatan Laut Kekaisaran Jepang dalam Perang Dunia II. Para Sekutu memberinya nama Lorna. Meskipun penampilannya mirip dengan Junkers Ju 88 milk Jerman, Q1W memiliki ukuran jauh lebih kecil dengan spesifikasi yang berbeda secara signifikan.

Desain dan pengembangan

Pesawat patroli maritim Kyushu Q1W Tokai

Varian

  • Q1W1 : Hanya satu prototipe.
  • Q1W1 Tokai Model 11: Model produksi utama.
  • Q1W2 Tokai Model 21: versi dengan ekor permukaan kayu, dibangun dalam jumlah kecil.
  • Q1W1-K Tokai-Ren (Pelatih): pesawat pelatih dengan kapasitas empat orang, semua konstruksinya terbuat dari kayu. hanya atu prototipe dibangun.

Spesifikasi (Q1W1)

Data dari Japanese Aircraft of the Pacific War[1]

Ciri-ciri umum

  • Kru: 3 orang
  • Panjang: 12,09 m
  • Rentang sayap: 16,00 m
  • Tinggi: 4,12 m
  • Luas sayap: 38,2 m²
  • Berat kosong: 3,102 kg
  • Berat isi: 4,800 kg
  • Berat maksimum saat lepas landas: 5,318 kg
  • Mesin: 2 × Hitachi Amakaze-31 Mesin radial 9-silinder, 455 kW (610 hp) masing-masing

Kinerja

  • Laju maksimum: 322 km/h (200 mph)
  • Jangkauan: 1,342 km
  • Langit-langit batas: 4,490 m
  • Laju tanjak: 229 m/min
  • Beban sayap: 126 kg/m²
  • Power/massa: 0,19 kW/kg (0,12 hp/lb)

Persenjataan

  • 1 X Senapan mesin Tipe 92 7,7 mm (fleksibel, menghadap belakang)
  • 1 atau 2 X Kanon Tipe 99 20 mm (menghadap ke depan) (kadang-kadang dipasang)
  • 2 X Bom 250 kg (550 lb) atau peledak kedalaman
  • Radar equipment

    • MAD Tipe 3 Model 1 (KMX)
    • Radar Tipe 3 Ku-6 Model 4
    • Antena ESM

    Catatan kaki

    1. ^ Francillon 1979, hlm. 335.

    Daftar pustaka

    • Francillon, R. J. (1979). Japanese Aircraft of the Pacific War. London: Putnam & Company Ltd. ISBN 0-370-30251-6. 

    Pranala luar

    Kembali kehalaman sebelumnya