Laura Kelly
Laura Kelly (lahir 24 Januari 1950) adalah seorang politikus Amerika Serikat yang menjabat sebagai gubernur Kansas ke-48 sejak 2019. Sebagai seorang anggota Partai Demokrat, ia menjabat dalam Senat Kansas dari 2005 sampai 2019.[1] Kelly maju untuk jabatan gubernur dalam pemilu 2018 dan mengalahkan nominee Partai Republik, Kris Kobach.[2] Referensi
Pranala luar
|