Liga 3 2019 Banten
Liga 3 2019 Banten adalah babak kualifikasi untuk putaran nasional Liga 3 2019. Persikota Tangerang, berhasil mempertahankan gelar Liga 3 Banten setelah mengalahkan PS Serang Jaya dengan skor tipis 1-0 pada pertandingan terakhir Babak 4 Besar.[3] Kompetisi dilaksanakan pada 10 Juli 2019 - 18 Agustus 2019. Seluruh pertandingan dilangsungkan di Stadion Maulana Yusuf, Banten Putaran PertamaGrup 1
Per pertandingan yang dimainkan pada 7 Agustus 2019. Sumber: Klasemen Penyisihan
(A) Lolos ke babak berikutnya. Group 2
Per pertandingan yang dimainkan pada 7 Agustus 2019. Sumber: Klasemen Penyisihan
(A) Lolos ke babak berikutnya. 4 Besar
Per pertandingan yang dimainkan pada 18 Agustus 2019. Sumber: Klasemen 4 Besar
(A) Lolos ke babak berikutnya. ReferensiPranala luar |