Share to:

 

Mahkamah Konstitusi Yuan Yudisial

Mahkamah Konstitusi Yuan Yudisial (Hanzi: 司法院; Pinyin: Sīfǎ Yuàn; Pe̍h-ōe-jī: Su-hoat Īⁿ) atau Judicial Yuan adalah cabang yudikatif Republik Tiongkok. Lembaga ini menjalankan Mahkamah Konstitusi dan membawahi seluruh pengadilan di Taiwan, termasuk pengadilan umum seperti pengadilan tertinggi, pengadilan tinggi, pengadilan negeri, dan pengadilan khusus seperti pengadilan administratif dan pengadilan kedisiplinan.

Kembali kehalaman sebelumnya