Mary Jean Lastimosa
Mary Jean Ramirez Lastimosa[2] (pelafalan Tagalog: [ɾaˈmiɾɛs lasˈtɪmɔsa]; lahir 23 November 1987), secara profesional dikenal sebagai MJ Lastimosa, adalah model, pembawa acara, pemeran, presenter TV asal Filipina dan pemegang gelar kontes kecantikan yang dinobatkan Miss Universe Philippines 2014.[3] Ia mewakili Filipina pada kontes kecantikan Miss Universe 2014 dan selesai sebagai Top 10 semifinalis.[4][5][6] Referensi
Pranala luar |