Share to:

 

Metode Delfi

Metode Delfi adalah teknik komunikasi terstruktur yang pada awalnya dikembangkan sebagai metode peramalan sistematis dan interaktif yang bergantung pada sekelompok pakar. Nama metode ini diambil dari nama Orakel Delfi, pendeta-pendeta wanita dari Yunani yang terkenal dengan ketepatan ramalan mereka. Metode Delfi dikembangkan berdasarkan prinsip bahwa ramalan atau putusan yang berasal dari kelompok individu yang terstruktur lebih akurat daripada yang berasal dari kelompok yang tidak terstruktur.[1]

Catatan kaki

  1. ^ Rowe & Wright, 2001

Bacaan lanjutan

Kembali kehalaman sebelumnya