Share to:

 

Michael Sembello

Michael Sembello
Nama lahirMichael Andrew Sembello
Lahir17 April 1954 (umur 70)
Philadelphia, Pennsylvania, Amerika Serikat
GenreHi-NRG, new wave, synthpop, pop rock, rhythm and blues, world music, jazz
PekerjaanMusisi, penulis lagu, produser
InstrumenVokal, gitar, piano, keyboard
Tahun aktif1975–sekarang
LabelWarner Bros., EMI, A&M
Artis terkaitStevie Wonder, The Temptations, Michael Jackson, Diana Ross, Chaka Khan, George Benson, Barbra Streisand, Stanley Clarke, George Duke, David Sanborn, Donna Summer

Michael Andrew Sembello[1] (lahir 17 April 1954) adalah seorang musisi, penyanyi, penulis lagu dan produser asal Philadelphia, Pennsylvania, Amerika Serikat. Lagu tahun 1983 buatannya "Maniac", yang ia nyanyikan dan tuliskan, menjadi hit mancanegara, meraih #1 di AS dan Kanada.

Referensi

  1. ^ Michael Sembello @Discogs.com Retrieved November 8, 2013.
Kembali kehalaman sebelumnya