Moro, Pakistan
Moro (bahasa Sindhi: مورو) adalah kota di Distrik Naushahro Feroze, Provinsi Sindh, Pakistan. Secara administratif, Moro terbagi atas 3 Dewan Persatuan[1] dan terletak di tengah-tengah Sindh pada ketinggian 28 m (95 kaki) dan berada 12 km dari Sungai Indus.[2] Rujukan
|