Motomiya, Fukushima
Motomiya (本宮市 , Motomiya-shi) adalah sebuah kota yang terletak di Prefektur Fukushima, Jepang. Per 1 Maret 2020, kota ini memiliki estimasi jumlah penduduk sebesar 30.401 jiwa dan kepadatan penduduk sebesar 345,39 orang per km2, yang terbagi dalam 10.680 KK.[1] Kota ini memiliki luas wilayah sebesar 88,02 kilometer persegi (33,98 sq mi). Kota ini merupakan kota terkecil yang ada di Prefektur Fukushima, baik dalam hal jumlah penduduk maupun luas wilayah. GeografiMunisipalitas yang berdekatanMotomiya berbatasan dengan empat munisipalitas yang berada di wilayah Prefektur Fukushima, yaitu : Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Motomiya, Fukushima.
|