Share to:

 

Murders in the Rue Morgue (film 1932)

Murders in the Rue Morgue
Poster rilis teatrikal karya Karoly Grosz[1]
SutradaraRobert Florey
ProduserCarl Laemmle Jr.
Skenario
Berdasarkan
"The Murders in the Rue Morgue"
oleh Edgar Allan Poe
Pemeran
SinematograferKarl W. Freund[2]
PenyuntingMilton Carruth[2]
Perusahaan
produksi
DistributorUniversal Pictures
Tanggal rilis
  • 10 Februari 1932 (1932-02-10) (RKO-Mayfair Theatre)
  • 21 Februari 1932 (1932-02-21)
Durasi62 menit[2]
NegaraAmerika Serikat[3]
Anggaran$186.090

Murders in the Rue Morgue adalah sebuah film horor Amerika Serikat tahun 1932 yang disutradarai oleh Robert Florey. Berdasarkan pada cerpen tahun 1841 karya Edgar Allan Poe yang berjudul "The Murders in the Rue Morgue", film tersebut menampilkan Bela Lugosi, Sidney Fox dan Leon Waycoff.

Referensi

Catatan kaki

  1. ^ Nourmand & Marsh 2004, hlm. 179.
  2. ^ a b c d Weaver, Brunas & Brunas 2007, hlm. 47.
  3. ^ "Murders in the Rue Morgue". American Film Institute. Diakses tanggal January 15, 2020. 

Sumber

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya